
Security PPBM Menggagalkan Pembobolan ATM
Security atau satpam adalah mitra Polri yang mengemban fungsi Wewenang Kepolisian Terbatas sesuai UU No 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia pasal 3c, mengingat tanggung jawab security pun tidak kalah penting dibandingkan pekerjaan lainnya, seperti polisi dan tentara. Tugasnya meliputi penjagaan ketertiban, memberikan